Pages

Search In

Hasil penelusuran

Jumat, 28 Juni 2013

Empat Tipe Manusia



الرِجَالُ أَرْبَعَةٌ رَجُلٌ يَدْرِي وَيَدْرِي أَنَّهُ يَدْرِي فَذَلِكَ عَالِمٌ فَاتَّبِعُوْهُ وَرَجُلٌ يَدْرِي وَلاَ يَدْرِي أَنَّهُ يَدْرِي فَذَلِكَ نَائِمٌ فَأَيْقِظُوْهُ وَرَجُلٌ لاَ يَدْرِي وَيَدْرِي أَنَّهُ لاَ يَدْرِي فَذَلِكَ مُسْتَرْشِدٌ فَأَرْشِدُوْهُ وَرَجُلٌ لاَ يَدْرِي وَلاَ يَدْرِي أَنَّهُ لاَ يَدْرِي فَذَلِكَ جَاهِلٌ فَارْفُضُوْهُ

Ada empat tipe manusia:
(1) orang yang mengerti (berilmu) dan dia tahu/sadar kalau dia itu mengerti (berilmu). Ini tipe orang ’alim, maka ikutilah dia.
(2) orang yang mengerti (berilmu) tetapi dia tidak tahu (tidak menyadari) kalau dia mengerti (berilmu). Ini tipe orang yang tidur, maka bangunkanlah dia.
(3) orang yang tidak mengerti (tidak berilmu) dan dia tahu (menyadari) kalau ia tidak mengerti (tidak berilmu). Ini tipe orang yang mencari petunjuk, maka tunjukkanlah dia.
(4) orang yang tidak mengerti (tidak berilmu) tetapi tidak menyadari kalau dirinya tidak mengerti (tidak berilmu). Ini tipe orang yang bodoh, maka tinggalkanlah dia.
Sumber: (Ihya’ Ulumuddin)


0 komentar:

cari artikel lain ?

Arsip Blog

"Semoga betah berada di blog yang sangat tidak sempurna ini ya teman .. dan terima kasih karena telah menyempatkan waktunya untuk berkunjung di blog ini .. "